4 July 2015

Polisi Musnahkan Sabu Rp 7,5 Miliar

NewsBalikpapan – Kepolisian Daerah Kalimantan Timur memusnahkan barang bukti narkoba jenis sabu sabu seberat 3.752,88 hasil tangkapan petugas. Narkoba ini setidaknya senilai Rp 7,5 miliar bila […]
4 July 2015

Beking Renterner, Polisi Dilaporkan Propam

NewsBalikpapan – Dua orang oknum personil Polsek Utara Balikpapan dilaporkan Bidang Profesi Pengamanan Polda Kaltim atas tuduhan membekingi praktek renterter, Hermila. Para penyidik bernama Brigadir Dwi […]
2 August 2015

TNI Sergap Sabu Sabu Malaysia

NewsBalikpapan – Kodim 0911 Nunukan Kalimantan Utara menyergap penyelundupan 350 gram narkoba jenis sabu sabu dari Tawau perbatasan Indonesia – Malaysia, Sabtu (1/8) pukul 20.00 Wita. […]
6 August 2015

Dua Hari, TNI Sisir Bandar Narkoba Samarinda

NewsBalikpapan – Korem 091 Aji Surya Natakesuma menyisir bandar bandar narkoba yang bercokol di Samarinda Kalimantan Timur. Hasilnya, dua orang bandar Samarinda berturut turut berhasil digulung […]
14 August 2015

Ada Korupsi Proyek Bandara di Paser

NewsBalikpapan – Kepolisian Daerah Kalimantan Timur menyidik dugaan korupsi pembangunan Bandara Padang Pangrapat Rantau Panjang Kabupaten Paser senilai R 389.910.554.000. Polisi menduga ada konspirasi pembangunan fiktif […]
14 September 2015

Antisipasi bentrok, TNI/Polri Patroli Gabungan di Balikpapan

NewsBalikpapan – Komando Daerah Militer VI Mulawarman dan Kepolisian Daerah Kalimantan Timur menerapkan strategi patroli bersama guna meredam adanya gesekan antar kesatuan. Patroli terdiri unsur Polres […]
26 September 2015

Sembarangan Selfie, Tiga Pria Berurusan Polisi

NewsBalikpapan – Kepolisian Daerah Kalimantan Timur mengincar pengunggah foto pembataian hewan dilindungi beruang madu dalam akun media sosialnya. Saat ini memang sedang ramai diperbincangkan ulah tiga […]
4 October 2015

Tiga Tersangka Pelaku Pembakaran Kaltim

NewsBalikpapan – Kepolisian Daerah Kalimantan Timur menetapkan tiga tersangka kasus pembakaran hutan di wilayah Paser dan Kutai Kartanegara. Polisi sedang focus menyidik dugaan pembakaran hutan dan […]
21 October 2015

TNI Bekuk Bandar Narkoba Kantongi Senpi

NewsBalikpapan – Komando Rayon Militer (Koramil) Badak Kutai Kartanegara Kalimantan Timur membekuk bandar narkoba yang kesehariannya membekali diri dengan senjata api. Bandar narkoba bernama Iskandar Soppeng […]